Sabtu, 11 November 2017

                                                      Segudang Mimpi 



 Sebuah mimpi pasti akn terwujud apabila kita serius serta melibatkan allah. Dan Allah nggak akan langsung mengabulka impian kita begitu saja, karena perlu adanya do'a, tindakan, dan keyakinan atau kepercayaan kepada allah.
rumus sebuah mimpi dan kesuksesan :
1.  mengenal dream,
2.  pray,
3.  action,
4.  believe.

 Dengan keempat rumus ini lalu diiringi ibadah yang istiqomah dan unggul, maka insyaallah kita bisa mencapai kesuksesanmu dan semangat dalam menggapai mimpi.  Contoh pada waktu masa remaja  kita mengasah action kita disekolah masing asing seperti mengikuti public speaking, telling story, dan masih banyak lagi.

Saat bermimpi kalian harus bergerak aktif, banyak belajar dari orang orang sukses, guru guru kita, orang tua kita, dan harus memiliki wawasan yang luas. Sebuah impian akan terjadi apabila disertai dengan keberanian dan sebuah ekresi ( action ) yang keras.
 nah,,, disini saya mempunyai tips menggapai mimpi :

 1. tulis mimpi anda semua dibuku mimpi atau buku diary, kemudian
2.  bacalah terus sebelum anda tidur,
3.  beusahalah dan bekerja keraslah, maka insyaallah mimpi anda semua akan tercapi.

Sebuah mimpi harus dibangun dari hati yang paling dalam yaitu lubuk hati. Sebuah usaha dan keinginan yang kuat akan menjadi sebuah respons yang mengiringi proses tercapainya impian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

                                           PENERIMAAN SANTRI BARU                                                          MA-SMP-SD ...